Selasa, 15 Januari 2013

Kode Airlines

Kode Airlines  suatu penerbangan dimaksudkan untuk memberi identitas pada sebuah Perusahaan penerbangan. Kode pesawat ini juga berguna untuk mengidentifikasi sebuah maskapai penerbangan komersial, yang di dalamnya termasuk pemesanan, jadwal, tiket, tarif dan lain-lain.

Menurut IATA (International Air Transport Association) untuk maskapai penerbangan di dunia, standar pemberian kode airlines berupa huruf dalam dua format (dua digit) yang diikuti tiga digit angka. Dua digit huruf biasanya mengambarkan nama perusahaan yang mengelola operasional pesawat bersangkutan.
Di Indonesia kode-kode Airline untuk penerbangan sipil ini pada umumnya mengacu pada kode yang dikeluarkan oleh IATA.

Di Indonesia, kode airline dua digit yang melakukan penerbangan domestic dan frekuensinya paling tinggi serta terjadwal adalah sebagai berikut:
Garuda Indonesia = GA
Mandala Airlines = RI
Air Asia = AK/QZ
Merpati Nusantara Airlines = MZ
Sriwijaya Air = SJ
Lion Air = JT
Batavia Air = Y6 

City Link = CL

Internasional :
Brunei Airlines = BI
China Airlines = CI
Chatay Airlines = CX
Singapore AIrlines = SQ
Thai Airways = TG
Malaysian Air = MH
India Air = AI
Royal Jordan = RJ
Philiphine Air = PR
Qatar AIrways = QR
Air France = AF
Japan AIrlines = JL
Saudi Arabian Air = SV

Tidak ada komentar: